Apa itu pejuang?


Ketika mendengar kata "Pejuang" apa yang terlintas di benak kita? Pejuang kemerdekaan kah? Pejuang hak asasi manusia kah? Pejuang pembela kebenarankah? Sangat luas sekali makna kata pejuang. Pejuang identik dengan perang, pejuang identik dengan membela sesuatu yang memang pantas untuk dibela.

Terlepas dari itu semua. Saya teringat sebuah pesan dari Rasulullah saw,"perang yang sesungguhnya adalah melawan hawa nafsu". Peperangan boleh jadi telah usai, tapi perjuangan melawan hawa nafsu tidak ada batasan. Sekali kita kembali tergelincir, saat itu gencatan senjata telah usai.

Author:

0 comments:

Silahkan tinggalkan komentar anda dengan menggunakan opsi Name/URL. Mohon jangan komentar SPAM..! Karena komentar dengan menyertakan LINK / ANCHOR TEXT atau promosi produk tertentu akan saya hapus tanpa pemberitahuan sebelumnya
Terimakasih...!!!